
DAIRI
Polisi Pulangkan 19 dari 33 Orang Diamankan saat Aksi Massa di Mapolres Dairi
DETEKSI.co-Dairi, 19 orang warga Desa Parbuluan VI Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi yang sempat diamankan pada aksi berujung kisruh di Mapolres Dairi, telah dipulangkan Jumat (14/11/2025).