
PSSI Umumkan Skuad Timnas Indonesia untuk Laga Lawan Australia dan Bahrain
DETEKSI.co-Jakarta, Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi mengumumkan daftar skuad Timnas Indonesia pilihan Patrick Kluivert untuk laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026