
Maxim Dukung Kegiatan Job Fair Universitas HKBP Nommensen, Buka Peluang Kerja Untuk Mahasiswa
DETEKSI.co-Pematangsiantar, Dalam rangka membuka lapangan pekerjaan yang lebih luas, Maxim berpartisipasi dalam kegiatan Job Fair Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar. Kegiatan yang dilaksanakan selama dua hari