
POLITIK
Taiwan Donasikan 1.000 Paket Bantuan untuk Korban Gempa Cianjur
DETEKSI.co-Jakarta, Pemerintah Taiwan mendonasikan 100.000 US Dollar untuk para korban gempa bumi di Kabupaten Cianjur Provinsi Jawa Barat melalui Yayasan Amal Tiga Roda sebagai koordinator