
Safari Ramadhan 2024, SMSI Sumut Kembali Salurkan Bantuan Pangan ke Panti Asuhan
DETEKSI.co-Medan, Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Sumatera Utara kembali melanjutkan program sosial keagamaannya bertajuk Safari Ramadhan 1445 Hijriah/2024. Kali ini, sejumlah Pengurus SMSI