
Pemkab Mesuji Sidak Pasar, Pastikan Stok dan Harga Pangan Stabil
DETEKSI.co-LAMPUNG, Sehari setelah peringatan HUT ke-80 Republik Indonesia, Pemerintah Kabupaten Mesuji melalui Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan melakukan monitoring ketersediaan dan harga pangan pokok





