Kapolres Langkat Tinjau Vaksinasi Bagi Warga Binaan Lapas Narkotika Kelas II A Langkat
DETEKSI.co-Langkat, Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Narkotika Langkat mendapatkan vaksinasi tahap 1 bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Langkat melalui Puskesmas Tanjung Beringin ,Kecamatan Hinai, di areal terbuka