
Jurnalis Sumut Bersama KSJ Sentuh Langsung Kaum Dhuafa Lewat Aksi Jumat Berkah
DETEKSI.co-Medan, Sejumlah jurnalis di Sumatera Utara bersama Komunitas Sedekah Jumat (KSJ) kembali melaksanakan kegiatan sosial bertajuk Jumat Berkah dengan menyambangi langsung rumah-rumah kaum dhuafa, Jumat








