MILITER
500 Pemuda asal Sumut Resmi Ikuti Latsarmil Komcad 2023 di Rindam I/BB
DETEKSI.co-Pematangsiantar, Sebanyak 500 pemuda asal Sumatera Utara resmi mengikuti Latihan Dasar Militer (Latsarmil) Komponen Cadangan (Komcad) TA 2023 melalui upacara yang digelar di Resimen Induk