
500 Peserta Mudik Gratis Pemprov Sumut, Nikmati Perjalanan Kapal Laut dari Batam ke Medan
DETEKSI.co-Batam, Sebanyak 500 peserta program Mudik Bareng Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut) berlayar dari Batam menuju Medan menggunakan kapal KM Kelud, Jumat (28/3/2025). Mereka