
Lulusan UNIMED Diingatkan: Belajar Tak Berakhir di Wisuda, Hadapi Tantangan Zaman Butuh Strategi dan Semangat Pantang Menyerah
DETEKSI.co-Medan, Di hadapan ribuan lulusan Universitas Negeri Medan (UNIMED), Prof. Dr. Syawal Gultom, M.Pd. menyampaikan pesan yang mengena: jangan berhenti belajar setelah wisuda. Dalam orasi