
KRIMINAL
Polres Asahan Amankan 7 Remaja Pembuat Konten Ancaman Menggunakan Sajam
DETEKSI.co – Asahan, Unit Jatanras Satreskrim Polres Asahan mengamankan tujuh orang remaja yang membuat video viral di media sosial berisikan ancaman dengan menggunakan senjata tajam.